Cara Membuat Susu Kedelai Melilea






Siapkan gelas atau lebih baik shaker/botol, air, dan susu kedelai melilea.


  • Isi shaker dengan air hangat / dingin sebanyak 300 ml.

  • Masukkan Susu Kedelai Melilea kedalam shaker sebanyak 2-4 sendok makan.

  • Tutup shaker dan kocok shaker hingga tidak ada yang menggumpal.

  • Masukkan Susu Kedelai Melilea yang sudah di kocok kedalam gelas minum.

  • Selamat menikmati Susu Kedelai Melilea.